Mengalami masa yang sedikit sulit saat petama – tama kali singgah di markas Juventus, Cristiano Ronaldo yang didatangkan dari Real Madrid kini seperti sebelum – sebelumnya mulai dipandang kembali sebagai pemain bintang yang memberikan konstribusi terbesar bagi kemenangan tim. Keberadaannya bersama segenap skuad Nyonya Tua mulai menjadi semacam ikatan kekeluargaan yang membuat dirinya kian betah disana.
Kegembiraan Ronaldo dalam memperkuat Juventus bahkan bisa kita temukan ketika beberapa waktu lalu pemain bernomor punggung 7 ini diminta memberikan tanggapan atas pertanyaan, “Apakah akan tertarik bila diajak kembali ke Manchester United?” Ya, seperti kita semua ketahui petualangan Cristiano Ronaldo di kancah pesepakbolaan pernah membuat dirinya mengenakan seragam berwarna dominan merah untuk The Reds Devil.
Kala itu adanya Ronaldo di Man United tak jarang membuat kita menjagokan tim tersebut dalam PREDIKSI PARLAY LIGA INGGRIS yang kita tulis. Lantas apa jawaban pemain asal Portugal ini untuk pertanyaan tersebut?
Dengan nada meyakinkan CR7 yang kini masih optimis dengan kejayaan karirnya menjawab bahwa dia akan menolok saat ada yang memintanya kembali. Khususnya bila itu terjadi dalam waktu dekat ini. Jelas untuk sekarang memang pemain ini tak bisa menjawab penawaran dan bahkan agaknya belum akan didekati tim lain karena Juventus masih memiliki sisa 3 tahun masa kontrak Rodaldo yang artinya memang yang bersangkutan tentu belum memikirkan lebih jauh dan enggan berspekulasi mengenai masa depannya.
Ronaldo sendiri juga menjelaskan bahwa dirinya sedang menikmati euphoria berlaga untuk Juventus yang baginya mulai terasa menyenangkan seperti dia memperkuat tim – tim lain sebelumnya.
Di lain pihak Man United sendiri bahkan belum pernah melontarkan pernyataan terkait ketertarikannya untuk memulangkan Ronaldo atau sejenisnya. Adapun pertanyaan tadi muncul karena mulai banyak orang yang penasaran soal perjalanan karir CR7 dan ingin tahu apakah sang pesepakbola ada minat untuk mengenakan jersey kebanggaan Man United satu kali lagi atau tidak.